Senin, 16 Februari 2009

Tips & trik mengatasi flashdisk yang tidak dapat Di ejecting... ( Cannot remove flashdisk )


Untuk keamanan sebuah data yang terdapat dalam flashdisk agar tidak rusak / Corupt, hal yang anda harus lakukan adalah me-Remove flashdisk sebelum mencabutnya dari port komputer usb anda. namun terkadang, yang sering terjadi flashdisk tidak dapat di Remove/Eject.




Biasanya itu terjadi karena masih adanya program yang running atau menghandle flashdisk, bisa juga disebabkan oleh sebuah virus. nah untuk mengatasi hal tersebut saya memiliki sedikit tips untuk mengatasinya, y moga - moga dapat membantu.

hal pertama pastikan bahwa Semua program yang dijalankan via flashdisk dimatikan. jika masih belum dapat di remove anda bisa gunakan software Unlocker 1.8.7 yang berfungsi untuk menghentikan program yang masih menghandle pada flashdisk. dengan software ini anda dapat meihat program apa yang masih jalan pada flashdisk anda. bisa juga untuk mengatasi file atau folder yang tidak dapat dihapus.

Cara penggunaan software Unlocker 1.8.7 :

- Install program
- Buka jendela Explore
- Klik kanan pada drive flashdisk yang ingin dimatikan
- Pilih Unlocker
- Muncul jendela program Unlocker 1.8.7.
- Anda dapat melihat data procces yang sedang berjalan
- pilih programnya lalu matikan, click unlock
- Selesai deh

Untuk programnya silakan didownload :

Unlocker 1.8.7



Untuk yang Portable version silakan klik DISINI

Artikel terkait :



0 comments:

RECENT COMMENT

JOIN WITH ME

 

. : Home | Contact | About | Copyright © 2009 Boyzit Powered by Blogger.com : .